$ 0 0 JAKARTA – UMKM Yogyakarta mendapat penghapusan kredit macet, terkait gempa bumi pada 2006 silam. Korban bencana di daerah lain seperti Nias dan Padang pun sebaiknya segera menyusul.