![]()
![(inilah.com)]()
JAKARTA - Minyak diperdagangkan mendekati level tertinggi dalam empat bulan, setelah kenaikan mingguan ketujuh. Harga minyak mentah menguat, setelah tanda-tanda pertumbuhan ekonomi yang dapat meningkatkan permintaan bahan bakar, diimbangi oleh spekulasi pasokan akan berlimpah.