$ 0 0 JAKARTA - Menteri Koordinator bidang Perekonomian Hatta Rajasa hari ini merayakan ulang tahun. Namun dia tidak mau menyebut berapa umurnya saat ini.