$ 0 0 WASPADA ONLINE JAKARTA - Meski baru saja menerbitkan global bond minggu lalu, PT PLN (Persero) ternyata masih kekurangan dana Rp 10,06 triliun untuk kebutuhan investasi 2012 ini yang nilainya mencapai Rp 48,40 triliun.