$ 0 0 JAKARTA - Pengawalan dari Bank Indonesia (BI) berhasil membawa nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) menguat. Rupiah bertahan di bawah level Rp9.500 per USD.