$ 0 0 JAKARTA - Kendati belum mampu melenting lagi ke level US$ 1.600-an, emas mulai bangkit. Di pasar berjangka New York, harga logam mulia ini menguat 0,73% menjadi US$ 1.571,2 per troy ounce (toz), Jumat (25/5).