![(bisnis.com)]()
JAKARTA - Indeks harga saham di bursa-bursa utama Asia melemah pada pembukaan transaksi awal pekan ini. Ini terkait lemahnya grafik lapangan kerja baru di AS, yang tumbuh tidak sesuai target. Investor pun mengantisipasi pengumuman penting dari China pekan ini.