$ 0 0 JAKARTA - Beberapa indeks di Asia mulai bergerak positif termasuk Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). IHSG mulai merangkak naik 22,13 poin atau 0,54 persen ke 4.156,17.