$ 0 0 JAKARTA - Meski bahan bakar minyak bersubsidi tak jadi naik, harga kebutuhan sudah telanjur naik. Kementerian Perdagangan mengakui telah terjadi kenaikan bahan makanan 2-3 persen.