$ 0 0 JAKARTA – Harga BBM sudah dipastikan akan naik pada April mendatang. Namun, sebulan sebelumnya, pasar saham sudah mulai memfaktorkan sentimen tersebut. Bagaimana skenario IHSG Maret 2012 ini?