$ 0 0 JAKARTA - Kinerja Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) makin membaik dengan naik 57,80 poin atau 1,48 persen ke 3.961,35. Indeks LQ45 pun turut menguat 13,55 poin atau 2,0 persen ke 687,87.