$ 0 0 HONG KONG - Dolar AS melemah terhadap euro pada perdagangan hari ini, di Asia dengan ekspektasi para pemimpin Uni Eropa (UE) menyepakati paket bailout untuk Yunani dan pelonggaran moneter oleh China.